Analisis Dimensi Social Support sebagai Prediktor Gratitude pada Dewasa Awal yang Orangtuanya Bercerai

Authors

  • Zainab Ramadhani Program Studi Psikologi Universitas Bosowa
  • Hasniar A. Radde Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Musawwir Fakultas Psikologi Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.56326/jpk.v1i2.1252

Keywords:

Social Support, Gratitude, Perceraian

Abstract

Perceraian merupakan peristiwa yang sering dipandang negatif oleh anak sehingga menyebabkan mereka sulit untuk merasa bersyukur. Penelitian mengenai kebersyukuran menunjukkan bahwa social support memiliki keterkaitan dengan gratitude. Tujuan penelitian ini untuk melihat bagaimana peran dimensi- dimensi social support terhadap gratitude pada dewasa awal yang orang tuanya bercerai. Penelitian ini dilakukan terhadap 111 dewasa awal yang orang tuanya bercerai di Indonesia. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah adaptasi skala GRAT dengan nilai reliabilitas sebesar 0.88, dan skala ISEL dengan nilai reliabilitas sebesar 0.92. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitaif dengan teknik analisis data analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini adalah dimensi-dimensi social support secara bersama-sama mampu menjadi prediktor terhadap gratitude pada dewasa awal yang orang tuanya bercerai (p < 0.05). Analisis tiap dimensi social support menujukkan bahwa dimensi tangible support tidak dapat menjadi prediktor terhadap gratitude pada dewasa awal yang orang tuanya bercerai (p < 0.05). Penjelasan mengenai hasil penelitian akan dibahas lebih lanjut.

References

Gottlieb, B. H. (2000). Selecting and Planning Support Intervention. In Cohen, S., Underwood, L. G., & Gottlieb, B.H.B. Social Support Measurement and Intervention: A Guide for Health and Social Scientist. New York: Oxford University Press.

Kleiman, E. M., Adams, L. M., Kashdan, T. B., & Riskind, J. H. (2013). Gratitude and grit indirectly reduce risk of suicidal ideations by enhancing meaning in life: Evidence for a mediated moderation model. Journal of Research in Personality, 47 (5), 539-546.

Lakey, B., & Cohen, S. (2000). Social support and theory. Social support measurement and intervention: A guide for health and social scientists, 29.

Lambert, N. M., Graham, S. M., Fincham, F.D., & Stillman, T. F. (2009). A changed perspective: How gratitude can affect sense of coherence through positive reframing. The Journal of Positive Psychology, 4 (6), 461-470.

Lambert, N. M., Fincham, F. D., & Stillman, T. F. (2012). Gratitude and depressive symptoms: The role of positive reframing and positive emotion. Cognition & Emotion, 26 (4), 615-633.

Lee, C. Y. S., & Goldstein, S. E. (2015). Loneliness, stress, and social support in young adulthood: Does the source of support matter?. Journal of youth and adolescence, 45 (3), 568-580.

Morrison, S. C., Fifem S. T., & Hertlein. (2017). Mechanism behind Prolonged Effects of Parental Divorce: A Phenomenological Study. Journal of Divorce & Remarriarge, 58, 44-63.

Moxnes, K. (2003). Children coping with parental divorce. In Jensen, A., & McKee, L. Children and the changing family. Between transformation and negotiation, 90-104.

Downloads

Published

2021-12-20