Gambaran Academic Help-Seeking pada Mahasiswa Kesehatan Berdasarkan Demografi dalam Pembelajaran Daring selama Masa Pandemi Covid-19

Authors

  • Umrah Hamdana Hidayah Program Studi Psikologi Universitas Bosowa
  • Minarni Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Nurhikmah Fakultas Psikologi Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.56326/jpk.v2i2.1788

Keywords:

Academic Help-Seeking, Pembelajaran Daring, Mahasiswa Kesehatan

Abstract

Mahasiswa kesehatan menjalani perkuliahan secara daring mengalami tantangan akademik yang jauh lebih sulit dibanding saat menjalani perkuliahan luring. Banyaknya masalah yang dihadapi memungkinkan mahasiswa untuk meminta bantuan kepada orang lain atau disebut academic help-seeking. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana gambaran academic help-seeking pada mahasiswa kesehatan berdasarkan demografi dalam pembelajaran daring sealama masa pandemi covid-19. Penelitian ini dilakukan terhadap 500 mahasiswa kesehatan yang ada di Kota Makassar. Instrumen pengumpulan data yang digunakan peneliti adalah skala academic help-seeking yang telah dibuat oleh Syafitri (2018). Data dianalisis menggunakan analisis deskriptif. Adapun hasil dari penelitian ini yakni secara umum terdapat 38,2% mahasiswa kesahatan dalam pembelajaran daring yang melakukan perilaku mencari bantuan adaptik, terdapat 38,2% mahasiswa kesahatan dalam pembelajaran daring yang melakukan perilaku mencari bantuan eksekutif, terdapat 36% mahasiswa kesahatan dalam pembelajaran daring yang melakukan perilaku menghindar mencari bantuan, dan terdapa 44,8% mahasiswa kesahatan dalam pembelajaran daring yang melakukan perilaku merasakan manfaat mencari bantuan.

References

Ang, R. P., Lim, K. M., Tan, A. & Yau, T. Y (2004). Effects Of Gender and Sex Role Orientation on Help-Seeking Attitudes. Current Psychology, 23, 203-214.

Azwar, S. (2012). Metode Penelitian, Edisi I. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Bilfaqih, Y., & Qomarudin, M. N. (2015). Esensi Penyusunan Materi Pembelajaran Daring.

Yogyakarta: Deepublish.

Caroline, J. P. (2000). Hubungan antara Harga Diri dengan Motivasi Berprestasi pada Mahasiswa. Skripsi. Yogyakarta: Fakultas Psikologi UGM.

Darwati, Yuli. (2009). Adaptive Help-Seeking Panduan Bagi Guru Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika. Yogyakarta : Logung Printika.

Endah, A. N., Fitriani, Y. L., & Whisnu, Y. (2021). Academic Help-Seeking terhadap Dosen pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Padjajaran: Peran Fear of Failure, 5(2), 106-114.

Hurlock, E. B. (2011). Psikologi Perkembangan:Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Jakarta: Erlangga.

Kemendikbud. (2013). Permendikbud No. 109 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Jarak Jauh pada Pendidikan Tinggi. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Legiran., Azis, MZ., & Bellinawati, N. Faktor Resiko Stress dan Pebedaannya pada Mahasiswa berbagai Angkatan di Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Palembang. Jurnal Kedokteran dan kesehatan, 34(2), 70-73.

Maesyaroh, D. A. (2021). Pola Perilaku Mencari Bantuan pada Mahasiswa Tingkat Akhir.

Skripsi. Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Maulana, dkk. (2014). Perbedaan Tingkat Stres Antara Mahasiswa Tahun Pertama dan Tahun Kedua di Fakultas Kedokteran Universitas Lampung. Medical Journal of Lampung University, 3(4).

Newman, R. S. (1990). Children's help-seeking in the classroom: The role of motivational factors and attitudes. Journal of educational psychology, 82(1), 71.

Nurhayati, S. R. (2011). Sikap dan intensi mencari bantuan dalam menghadapi masalah. Jurnal Penelitian Humaniora, 18(1).

Octaviana, S. (2021). Pengaruh Sistem Pembayaran UKT terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa (Studi Kasus Mahasiswa Jurusan Pendidikan IPS UIN Syarif Hidayatullah Jakarta). Bachelor’s Thesis. FITK Uin Syarif Hidayatullah Jakarta.

Pajares, F., Cheong, Y. F., & Oberman, P. (2004). Psychometric analysis of computer science help-seeking scales. Educational and Psychological Measurement, 64(3), 496-513.

Payakachat, N., Ounpraseuth, S., Ragland, D., & Murawski, M. M. (2011). Job and career satisfaction among pharmacy preceptors. American Journal of Pharmaceutical Education, 75(8), 153.

Putria, H., Luthfi, H. M, & Din, A. U. (2019). Analisis Proses Pembelajaran dalam Jaringan (DARING) Masa Pandemi Covid-19 pada Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(4), 861-872.

Putria, H., Luthfi, H. M, & Din, A. U. (2020). Analisis Proses Pembelajaran dalam Jaringan (DARING) Masa Pandemi Covid-19 pada Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(4), 861-872.

Sadikin, A., & Afreni, H. (2020). Pembelajaran Daring di Tengah Wabah Covid-19. Jurnal Ilmiah Pendidikan Biologi, 6(12), 214-224.

Santrock, J. W. (2012). Life Span Development: Perkembangan Masa Hidup Jilid I. Jakarta: Erlangga.

Sharma, H. L., dan Nasa, G. (2016). Association Between Efikasi Diri Akademik, Academic Help-Seeking Behavior and Accjievment Among Secondary School Students. International Journal Of Current Research. 8 (12).

Squirl, Karl, L.(2017). Help Seeking.di akses dari Excellence In School Counseling Hal 1-4 Tanggal 10 November 2021.

Suharweny, M., Wahyuningtyas, F., Anindya, P., & Dumpratiwi, A. N. (2021, February). Students Seeking Help Behavior During the Covid-19 Pandemi. In Proceding of Inter- Islamic University Conference on Psychology, 1(1).

Swadharma, K. G., Hadiwinarto., & Vira, A. (2018). Profil Perilaku Mencari Bantuan Akademik (Academic Help Seeking) Ditinjau dari Masalah Belajar dan Gender pada Siswa SMP Negeri 3 Kota Bengkulu. Jurnal Ilmiah BK, 1(3), 36-49.

Syafitri, N., R. (2018). Hubungan Antara Efikasi Diri Akademik dan Academic Help-Seeking Behavior pada Mahasiswa Universitas Islam Indonesia. Skripsi. Universitas Islam Indonesia Yogyakarta.

Downloads

Published

2022-12-31