Perbedaan Adversity Quotient Ditinjau dari Jenis Kelamin pada Mahasiswa di Kota Makassar

Authors

  • Nia Salsabillah Mokoginta Fakults Psikologi Universitas Bosowa
  • Musawwir Musawwir Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Minarni Minarni Fakultas Psikologi Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.56326/jpk.v3i1.2238

Keywords:

Adversity Quotient, Mahasiswa, Jenis Kelamin

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada perbedaan Adversity Quotient ditinjau dari jenis kelamin pada mahasiswa di kota Makassar. Sampel pada penelitian ini berjumlah 455 Mahasiswa yaktif yang berusia 18-25 tahun di kota Makassar. Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan Adversity Quotient Scale yang mengacu pada aspek-aspek Adversity Quotient oleh Stoltz (2005). Data dalam penelitian ini dianalisis dengan menggunakan Independent T- test dengan menggunakan aplikasi jamovi. Hasil dari analisis menunjukkan bahwa terdapat perbedaan Adversity Quotient pada mahasiswa ditinjau dari jenis kelamin.

References

Abdullah, S., & Sutanto, T. E. (2015). Statistika tanpa stress. Jakarta: TransMedia.

Agustina, P. S., & Suniasih, N. W. (2021). Adversity Quotient (AQ) Ditinjau dari jenis kelamin siswa kelas VI SD. Jurnal Mimbar Ilmu, 118-127.

Albarika, S., Erlina, & Karim, M. (2021). Pengaruh Adversity Quotient dan Occupational Stress terhadap Komitmen Organisasi (Studi pada Karyawan BUMN Generasi Milenial di Indonesia). Jurnal Bisnis dan Manajemen, 27-43.

Aliza, N. F., & Oktafiani, L. (2021). Pengaruh Kecerdasan Emosi terhadap Efikasi Diri dan Adversity Quotient Remaja. Jurnal Bimbingan dan Konseling, 87-95.

Hamzah, & Hamzah, R. (2020). Faktor-faktor yang berhubungan dengan tingkat stress akademik pada mahasiswa stikes graha medika. Indonesian Journal for Health Sciences, 59-67.

Indonesia, B. H. (2012). Undang-undang Republik Indonesia. unnes.ac.id (p. 1). Jakarta: Republik Indonesia.

Kusumawati, E. D. (2017). Pengaruh Adversity Quotient terhadap regulasi diri siswa kelas khusus olahraga (KKO) SMP Negeri 13 Yogyakarta. Jurnal pendidikan madrasah, 121-141.

Kusumawati, E. D. (2017). Pengaruh Adversity Quotient, Regulasi Diri dan Efikasi Diri terhadap Motivasi Berprestasi Siswa KKO SMP Negeri 13 Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 131-166.

Matore, M. A., Khairani, A. Z., & Razak, N. A. (2020). Developmet and Psychometric Properties of the Adversity Quotient Scale: An Analysis using Rasch Model and Comfirmatory Factor Analysis. Revista Argentina de Clinica Psicologica, 574-591.

Muslimah, I., & Satwika, Y. W. (2019). Hubungan antara Optimisme dengan Adversity Quotient pada Siswa Kelas XI SMA Negeri 2 Pare. Jurnal Penelitian Psikologi, 1-7.

Nas, S. (2019). Pengaruh adversity quotient, motivasi belajar, dan persepsi siswa tentang cara mengajar guru terhadap hasil belajar matematika siswa kelas IX SMPN Se-kecamatan wara utara kota palopo. Pedagogy, 113-150.

Prasetyawati, F. Y., Pradana, R. G., & Mukhibun, A. (2021). Studi komparatif perbedaan optimisme pembelajaran daring pada mahasiswa berdasarkan jenis kelamin. Jurnal pendidikan dompet dhuafa, 1-9.

Pusparani, P. W., & Jannah, M. (2022). Perbedaan adversity quotient ditinjau dari perbedaan jenis kelamin pada anggota himpunan pencinta alam universitas negeri surabaya. Jurnal penelitian indonesia, 43-54.

Santrock, J. W. (2011). Life Span Development . Jakarta: Erlangga.

Sikone. (2006). Menanamkan sikap asertif di sekolah . Tengaran.

Stoltz, P. G. (2005). Adversity Quotient Mengubah Hambatan Menjadi Peluang. Jakarta: Grasindo.

Sudirman, A., & Muttaqiyatun, A. (2018). Pengaruh adversity quotient, emotional quotient, dan stress terhadap prestasi akademik mahasiswa (studi kasus pada mahasiswa yang mengikuti organisasi mahasiswa di universitas ahmad dahlan). Jurnal Fokus, 1-19.

Supradewi, R. (2021). Stress akademik ditinjau dari Adversity Quotient mahasiswa fakultas psikologi unissula tahun pertama pada masa pandemi covid-19 maret 2021. Prosiding Berkala Psikologi, 81-93.

Syarafina, S. O., Nurdibyanandaru, D., & Hendriani, W. (2019). Pengaruh Optimisme dan Kesadaran Diri Terhadap Adversity Quotient Mahasiswa Skripsi Sambil Bekerja. Ejournal, 295-307.

Wibowo, M. W. (2015). Hubungan Antara Kecerdasan Emosi, Adversity Quotient dan Efikasi pada Siswa Kelas XII Madrasah Aliyah Negeri 1 Magelang. Jurnal Psikologi Tabularasa, 186-200.

Downloads

Published

2023-06-30