Pengaruh Dukungan Sosial Teman Sebaya Terhadap Self Regulated Learning pada Mahasiswa di Kota Makassar
DOI:
https://doi.org/10.56326/jpk.v3i2.2329Keywords:
Dukungan Sosial Teman Sebaya, Self Regulated Learning, MahasiswaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dukungan sosial teman sebaya terhadap self regulated learning pada mahasiswa di Kota Makassar. Penelitian ini dilakukan terhadap 400 mahasiswa di Kota Makassar. Instrumen pengumpulan data menggunakan skala dukungan sosial berdasarkan teori Cohen & Hoberman (1983) dengan nilai reliabilitas 0,936 dan skala self regulated berdasarkan teori Zimmerman (1989) dengan nilai reliabilitas 0,836. Data dianalisis menggunakan regresi sederhana. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat pengaruh dukungan sosial teman sebaya terhadap self regulated learning pada Mahasiswa di Kota Makassar dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 (p<0,05). Adapun dukungan sosial teman sebaya mempengaruhi self regulated learning sebesar 0,262 atau (6,9%) dengan koefisien positif. Sehingga semakin tinggi dukungan sosial teman sebaya maka semakin tinggi pula self regulated learning pada Mahasiswa di Kota Makassar, begitupun sebaliknya.
References
Boekaerts, M., Pintrich, P. R., dan Zeidner, M. (2000). Handbook of Self Regulation. California: Academik Press.
Chaplin, J.P. 2000. Kamus Lengkap Psikologi. Ahli Bahasa: Kartini Kartono Raja Grafindo Persada Jakarta.
Cohen S. & Hoberman, H.M. (1983). Measuring and intervening in social support. New York: Oxford University Press.
Desmita. (2010). Psikologi Perkembangan. PT Remaja Rosdakarya: Bandung.
Dettrori, G., & Gianetti, T. (2005). Developing self-regulated learning in ICT-based narrative environments. Proc. AIED 05 Workshop, Vol 7, 32-39.
Dimyati, J. 2016. Pembelajaran Terpadu Untuk Taman Kanak-kanak/ Raudhatul Athfal dan Sekolah Dasar. Jakarta: Prenadamedia Group.
Estell, D. B., & Perdue, N. H. (2013). Social support and behavioral and affective school engagement: The effects of peers, parents, and teachers. Psychology in the Schools, 50(4), 325-339.
Etiafani, E., & Listiara, A. (2015). Self-Regulated Learning dan kecemasan akademik pada siswa SMK. Jurnal Empati, 4 (4), 144-149.
Farley, J. P., & Kim-Spoon, J. (2014). The development of adolescent selfregulation: Reviewing the role of parent, peer, friend, and romantic relationships. Journal of adolescence, 37 (4), 433-440.
Fasikhah, S. S., & Fatimah, S. (2013). Self-regulated learning (SRL) dalam meningkatkan prestasi akademik pada mahasiswa. Jurnal ilmiah psikologi terapan, 1 (1), 145-155.
Kerlin, B.A. (1992). Cognitive engagement style, self regulated learning and cooperative learning.
Myers, D. G. (2012). Psikologi Sosial. Jakarta: Salemba Humanika.
Ormrod, J. E. (2009). Educational Psyhology Developing Learning Jilid 2. Ahli bahasa Amitya Kumara. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Pintrich, P. R. (2003). A motivational science perspective on the role of student motivation in learning and teaching contexts. Journal of educational Psychology, 95 (4), 667.
Puspitasari, K. (2018). Pengaruh Dukungan Sosial Kawan Sebaya terhadap Regulasi Diri dalam Belajar Siswa Sekolah Berasrama (Boarding School) (Doctoral dissertation, University of Muhammadiyah Malang).
Raza, N. (2017). Pengaruh Self-Regulated Learning Terhadap Persepsi Siswa Mengenai Tugas Akademik Pada Siswa. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi, 5 (3).
Rutter, dkk. (1993). Understending Human a Adjustmen Normal Adaption Through the Last Cycle. Canada : Power Associate, inc.
Sanjaya, W. (2006). Strategi Pembelajaran. Jakarta: Kencana.
Santrock, J. W. (2009). Perkembangan Anak Edisi 11. Jakarta: Erlangga.
Santrock, J. W. (2012). Life-Span Development Edisi Ketigabelas Jilid 2. Jakarta: Erlangga. Sumia, D., Sandayanti, V., & Detty, A. U. (2020). Pengaruh teman sebaya dan regulasi diri dalam belajar pada mahasiswa. Jurnal Psikologi Malahayati, 2 (2), 10-17.
Saputro, Y. A., & Sugiarti, R. (2021). Pengaruh Dukungan Sosial Teman Sebaya dan Konsep Diri terhadap Penyesuaian Diri pada Siswa SMA Kelas X. Philanthropy. Journal of Psychology, 5 (1), 59-72.
Sarafino, E. P. (1994). Health Psychology Biopsychosocial Interaction. USA : John Wiley & Sons.
Sarafino. E. P. (2011). Health psychology: Biopsychological interactions (7th ed). New York: John Wiley & Sons, Inc.
Sarason, I. G. (1983). Assessing Social Support: The Social Support Questionnaire. Journal of Personality and Social Psychology. Vol 44 No. 1, 127-139.
Schunk, H. D. (2012). Teori-teori Pembelajaran: Perspektif Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sholihin, M. (2019). Hubungan Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Prokrastinasi Pengerjaan Skripsi pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Angkatan 2013-2014 Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim).
Sumia, D., Sandayanti, V., & Detty, A. U. (2020). Pengaruh teman sebaya dan regulasi diri dalam belajar pada mahasiswa. Jurnal Psikologi Malahayati, 2 (2), 10-17.
Taylor, S. E. (2000). Social Psychology tenth edition. New Jersey: Prentice hall Inc.
Triyatni, A., & Rozali, Y. A. (2020). Pengaruh Dukungan Sosial Terhadap Self Regulated Learning Pada Siswa MTS Kelas VII Jakarta Barat. JCA of Psychology, 1 (01), 49-58.
Wahyuni, N. S. (2016). Hubungan dukungan sosial teman sebaya dengan kemampuan bersosialisasi pada siswa smk negeri 3 medan. Jurnal Diversita, 2 (2).
Winne, P. H. (1997). Experimenting to bootstrap self-regulation learning. Journal of Education Psychology, 89 (3), 397-410.
Wolters, C. A. (2003). Regulation of motivation: Evaluating an underemphasized aspect of self-regulated learning. Journal Educational Psychologist, 38 (4), 189-205.
Zimmerman, B. J. (1989). A Social Cognitive View of Self-Regulated Academic Learning. Journal of Educational Psychology, 81 (3), 329- 339.
Zimmerman, B. J. (1990). Self-regulated learning and academic achievement: An overview. Educational psychologist, 25 (1), 3-17.
Zimmerman, B.J. (2002). Becoming a Self-Regulated Learner: An Overview Theory into Practice. Journal of Educational Psychology. 41 (2), 64-70.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Octavia Mailal Kusnah, Musawwir Musawwir, Nurhikmah Nurhikmah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.