Gambaran Self Regulated Learning pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Bosowa

Authors

  • Nur Istiqama Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Musawwir Musawwir Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Nurhikmah Nurhikmah Fakultas Psikologi Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.56326/jpk.v3i2.2343

Keywords:

Self Regulated Learning, Stres Akademik, Mahasiswa

Abstract

Self regulated learning merupakan strategi belajar yang dilakukan dimana individu dibimbing mulai dari cara berfikir dan belajar agar dapat mempunyai motivasi kuat untuk belajar dan selalu aktif dalam proses pembelajaran Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana gambaran self regulated learning pada mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Bosowa Makassar. Penelitian ini dilakukan pada 243 mahasiswa di Fakultas Psikologi Universitas Bosowa Makassar. Instrumen pengumpulan data dalam penelitian ini menggunaka skala self regulated learning berdasarkan teori Zimmerman (2002) dengan nilai reliabilitas 0.845. Data dalam penelitian ini dianalisis dengan menggunakan Teknik analisis deskriptif. Hasil analisis menunjukkan bahwa mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Bosowa Makassar memiliki self regulated learning pada kategori sedang. Hal ini dibuktikan dari nilai mean yang diperoleh 66.16, berada pada rentang skor antara 62.42 - 69.89. Artinya, mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Bosowa Makassar kurang berusaha untuk memotivasi dirinya sendiri dalam belajar dan mengatur gaya atau cara belajarnya.

References

Aisyah, S., & Alfita, L. (2017). Strategy Self-Regulated Learning Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Medan Area. Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 9 (2), 202-212.

Awaliyah, A. & Listiyandini, R, (2017), Pengaruh rasa kesadaran terhadap kesejahteraan psikologis pada mahasiswa, Jurnal Psikogenesis, 5(1), 89-101.

Azwar, S. (2017). Metode Penelitian Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Belajar

Deasyanti, D., & Armaeni, A. (2007). Self regulated learning pada mahasiswa fakultas ilmu Pendidikan universitas negeri Jakarta. Perspektif Ilmu Pendidikan. 16(8). 13-21.

Fasikhah, S. S., & Fatimah, S. (2013). Self-regulated learning (SRL) dalam meningkatkan prestasi akademik pada mahasiswa. Jurnal ilmiah psikologi terapan, 1 (1), 145-155.

Hendrika, D. S. (2022). Gambaran Self Regulated Learning Pada Mahasiswa Di Masa Pandemi Covid-19. Educativo: Jurnal Pendidikan, 1(1), 60-66.

Hurlock, B. E. (2006). Psikologi perkembangan. Jakarta: Erlangga

Kirana, A., & Juliartiko, W. (2012). Self-regulated learning dan stress akademik saat pembelajaran daring di masa pandemi COVID-19 pada mahasiswa universitas X di Jakarta Barat. Jurnal Psikologi, 14(1), 52-61

Montalvo, F. T. & Torres, M.C.G. (2004). Self regulated learning: Current and future directions. Electronic Journal of Research in Educational Psychology, 2 (1). 1-34.

Priskila, V., Savira, S.I. (2019). Hubungan antara self regulated learning dengan stres akademik pada siswa kelas xi sma negeri x tulungagung dengan sistem full day school. Jurnal Penelitian Psikologi, 6(3).

Qalbu, M.M. (2018). Hubungan antara self regulated learning dan goal orientation dengan stres akademik studi pada siswa sekolah menengah atas negeri 3 unggulan tenggarong. Psikoborneo,6 (2). 180-187.

Santrock,W. J. (2007). Remaja edisi sebelas jilid dua. Jakarta: Erlangga.

Schunk, H. D. (2012). Teori-teori Pembelajaran: Perspektif Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Siswoyo, Dwi. (2007). Ilmu pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.

Sitti Azzahrah Abdullah. (2019). Hubungan Regulasi Diri dan Efikasi Diri terhadap Kecemasan Berbicara di Depan Umum pada Mahasiswa di Kota Makassar. Skripsi Psikologi.

Slameto. (2003). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT Rineka Cipta

Zimmerman, B. J. (1989). A Social Cognitive View of Self-Regulated Academic Learning. Journal of Educational Psychology, 81 (3), 329- 339.

Zimmerman, B.J. (1990). Self regulated learning and Academic Achievement : An Overview. Educational Psychologist, 25(1). 3-17.

Zimmerman, B.J. (2002). Becoming a Self-Regulated Learner: An Overview Theory into Practice. Journal of Educational Psychology. 41 (2), 64-70.

Downloads

Published

2023-12-29