Pengaruh Future Time Perspective Terhadap Kematangan Karir Mahasiswa Akhir Di Kota Makassar

Authors

  • Isranada Fauzia Buchari Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Sitti Syawaliah Gismin Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Sri Hayati Fakultas Psikologi Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.56326/jpk.v4i1.3704

Keywords:

Future Time Perspective, Kematangan Karir, Mahasiswa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh future time perspective terhadap kematangan karir pada mahasiswa akhir di kota Makassar. Partisipan pada penelitian ini merupakan mahasiswa akhir yang berkuliah di kota Makassar berjumlah 384 responden. Pengambilan data dilakukan dengan menggunakan skala future time perspective yang diadaptasi oleh Salsa (2022) berdasarkan teori yang dikemukakan oleh lyu dan hwang (2016) dan Skala kematangan karir yang diadaptasi oleh Salsa (2022) berdasarkan super (sharf 2016). Analisis data dilakukan dengan teknik analisis regresi linear sederhana kuadratik menggunakan bantuan SPSS versi 25.0.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh future time perspective terhadap kematangan karir pada mahasiswa akhir di kota Makassar. Nilai signifikansi yang diperoleh yaitu 0,000 < 0,05. Koefisien determinasi menunjukkan kontribusi future time perspective terhadap kematangan karir pada mahasiswa akhir di kota Makassar sebesar 84%.

References

Aji, G., S. (2019). Pengaruh Kematangan Karir Terhadap Pemilihan Karir Peserta Didik. Jurnal Riset Mahasiswa Bimbingan dan Konseling, 5(9), 647-658.

Azhar, El Hami, dkk. (2006). Tingkat kematangan karir pada mahasiswa tingkat akhir UNPAD. Bandung: Fakultas Psikologi UNPAD

Betts, M. (2013). Future time perspective: Examination of multiple conceptualizations and work-related correlates (Tesis).

Brown, D. (2002). Career Counseling Techniques. Needham Height MA: A Division of Simon & Schuls Inc.

Cheng, C., Yang, L., Chen, Y., Zou, H., Su, Y., & Fan, X. (2016). Attributions, future time perspective and career maturity in nursing undergraduates: Correlational study design. BMC Medical Education, 16(1), 1–8. https://doi.org/10.1186/s12909-016-0552-1

Creed & Patton (2003) add that career maturity can be assessed through Career Development Knowledge (CDK) and Career Development Attitude (CDA).

Creed, L-A.P. and P A., & Coast, G.U. – G. (2001). Career maturity, career decision-making self eficacy and career indecision: A review of the accrued evidence. ACER journal, 10(2), 1-23.

Grashinta, A., Istiqomah, A. P., & Wiroko, E. P. (2018). Pengaruh future time perspective terhadap kematangan karir pada mahasiswa. Jurnal Psikologi Pendidikan dan Konseling: Jurnal Kajian Psikologi Pendidikan dan Bimbingan Konseling, 4(1), 25-31. https://doi.org/10.26858/jpkk.v4i1.4981

Hami, A. E., Hinduan, Z., & Sulastiana, M. (2006). Gambaran Kematangan Karier pada Para Calon Sarjana dilingkungan Fakultas Psikologi Universitas Padjadjaran. Hasil Penelitian Universitas Padjadjaran.

Hidayat, R. (2015). Layanan Informasi Karier Membantu Peserta Didik Dalam Meningkatkan Pehaman Karier. Jurnal Konseling Gusjigang, 1(1), 1-10.

Hurlock, E. B. (2004). Developmental Psychology. Tata McGraw-Hill Education.

Hurlock, E. B. (2011). Developmental Psychology. 3rd Ed, New Delhi: McGraw Hill Inc.

Lens W, PaixAO MP, Herrera D, Grobler A. (2012). Future time perspective as a motivational variable: content and extension of future goals affect the quantity and quality of motivation. Japane Psychological Research, 54(3), 321.

Lyu, H. & Huang, X. (2016). Development and Validation of Future time perspective Scale for

Papalia, D.E., Olds, S.W., & Feldman, R.D. (2008). Human Development (PsikologiPerkembangan). Jakarta: Prenada Media Group.

Santrock, J. W (2003). Adolscence: Perkembangan Remaja edisi 6. Jakarta Erlangga.

Schepers, L.M. (2004). Some personality and Cognitive Correlates of Career maturity SA journal of industrial Psycholgy, 30(2), 56-73

Sharf, R (2006). Applying Career Develompent Theory to Counseling (4th ed) unite states: Thomson, Brooks/cole

Sharf, R. S. (2016). Applying Career Development Theory to Counseling. United States of America: Brooks publishing company.

Simon J, Vansteenkiste M, Lens W, Lacante M. (2004). Placing motivation and future time perspective in a teporal perspective. Educ Psychol Rev.16(2), 121.

Tjahjadi, B. C. (2016). Hubungan Antara Efikasi Diri dengan Kematangan Karir pada Mahasiswa. Skripsi, Unika Soegijapranata Semarang.

Downloads

Published

2024-06-30