Gambaran Kedisiplinan Siswa-Siwi SMP Negeri 13 Makassar

Authors

  • Lutfiana Kemala Putri Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Minarni Minarni Fakultas Psikologi Universitas Bosowa
  • Sri Hayati Fakultas Psikologi Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.56326/jpk.v4i1.3743

Keywords:

Kedisiplinan, Siswa SMP, Remaja

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat Gambaran Kedisiplinan Siswa-siswi SMP Negeri 13 Makassar. Kedisiplinan adalah taat pada aturan dan tata tertib yang berlaku tanpa adanya tekanan dari luar tetapi berdasarkan kesadaran diri sendiri (Tu’u, 2004). Sampel yang digunakan berjumlah 300 siswa(i). Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan skala kedisiplinan berdasarkan dari teori Tu’u (2004). Analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif dan menggunakan teknik probability sampling dengan teknik sampling proportioned stratified random sampling. Hasil analisis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat kedisiplinan siswa(i) SMP Negeri 13 Makassar terdapat 21 responden (7,0%) untuk kategori sangat rendah, terdapat 64 responden (21,3%) yang berada pada kategori rendah, namun terdapat 110 responden (36,7%) untuk kategori sedang, dan 81 responden (27,0%) pada kategori Tinggi, kemudian terdapat 24 responden (8,0%) untuk kategori sangat tinggi. Sehingga hasil penelitian berada pada kategori sedang yang artinya bahwa secara umum perilaku disiplin siswa di sekolah masih perlu ditingkatkan lagi, mengingat pentingnya perilaku tersebut untuk tercapainya tujuan pembelajaran yang ada.

References

Abineno, M. (2022). Pengaruh Jarak Tempat Tinggal Terhadap Kedisiplinan Dan Prestasi Belajar Di SMP Negeri 2 Kupang Barat. Jurnal Gatranusantara, 20(1), 158-172.

Anggraeni, C. D. (2018). Tingkat Kedisiplinan terhadap Tata Tertib Siswa di Asrama Stella Duce I Samirono. Skripsi tidak diterbitkan). Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta.

Azwar. (2017). Metode penelitian psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Charles. (1985). Building classroom discipline. New York&London: Longman.

Chasanah, N. (2017). Upaya Mengatasi Keterlambatan Siswa Masuk Kelas Melalui Layanan Penguasaan Konten Dengan Teknik Manajemen Waktu. Jurnal Pedagogia, 4(2).

Elpiani, N. 2020. Efektivitas Konseling Kelompok dengan Teknik Self-Management Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Siswa SMA Negeri 1 Samadua Kabupaten Aceh Selatan. Diterbitkan. Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan. Universitas Islam Negeri AR-RANIRY: Banda Aceh.

Endriani, A. (2020). Hubungan antara keharmonisan keluarga dengan sikap disiplin siswa. Jurnal Paedagogy, 4(2), 42-49.

Hafizoh, R. (2011, November). Hubungan Antara Status Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja Dengan Status Gizi Anak Balita. Kedokteran Indonesia, 1(2).

Imron, A. (2012). Manajemen peserta didik berbasis sekolah. Jakarta: Bumi aksara.

Jn. (2013). Kedisiplinan Siswa (Seragam, Motor, Handphone). Diunduh dari http://bukitkita.com/artikel/kedisiplinan-siswa-seragam-motor-handphone.html.

Jumaking, J., Rosti, R., & Hasnani, H. (2022). Survei Tingkat Kedisiplinan Siswa Pada Kegiatan Ekstrakurikuler Karate. JURNAL STAMINA, 5(7), 287-294.

Khaira, W. (2021). Efektivitas Teknik Self Management Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Peserta Didik Kelas VII di SMP Islam Ibnu Khaldun Banda Aceh. Pionir: Jurnal Pendidikan, 10(1).

Khoirunnisa, N. (2016). Pengaruh urutan kelahiran dan jenis kelamin terhadap motivasi belajar siswa di SMP An-Nur Bululawang (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim).

Kholidah (2022). Pengaruh Konformitas Teman Sebaya Dan Jenis Kelamin Terhadap Kedisiplinan Siswa SMP ISLAM ASY-SYAFI’IYYAH PAKISAJI. Skripsi. Fakultas Psikologi. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

Lestari, Sri, Psikologi Keluarga: Penanaman Nilai dan Penanganan Konflik dalam Keluarga,(Jakarta: Prenada Media Group, 2012).

Listari, M., Tabroni, I., & Nurjanah, E. (2022). Kerjasama Orang Tua dan Guru dalam Meningkatkan Kedisiplinan Siswa di UPTD SDN 1 Campakasari. EL Bidayah: Journal of Islamic Elementary Education, 4(2), 200-212.

Maccoby, Eleanor E, and Carol Nagy Jacklin. 1974. The Psychology of Sex differences., 1987. “Gender Segregation in Childhood.” In Advances in Childn Development and Behavior edited by Hayne W. Reese, 20:239-87.

O Sears, David & Jonathan L Freedman dkk. (1991). Psikologi Sosial Edisi Kelima Jilid I. Jakarta: ERLANGGA

Prasti, H.F.D. (2005). Hubungan antara motivai belajar dengan disiplin belajar siswa pada saat layanan pembelajaran di kelas II smu negeri 1 limbangan kabupaten kendal tahun 2004/2005. Skripsi, Fakultas Ilmu Pendisikan Universitas Negeri Semarang, Semarang.

Prijodarminto, S. (1994). Disiplin Kiat Menuju Sukses. Jakarta: Abadi.

Rahman, Ratna Nurani. 2013. Upaya Mengatasi Keterlambatan Masuk Kelas Melalui Bimbingan Kelompok Dengan Menggunakan Media Sosiodrama. Jurnal Ilmiah Pendidikan Bimbingan Dan Konseling.

Rahman, A. (2016). Pengaruh negatif era teknologi informasi dan komunikasi pada remaja (perspektif pendidikan islam). AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan Islam, 14(1).

Ratnasari, E., & Soeharto, T. N. E. D. (2021, February). HUBUNGAN KONTROL DIRI DENGAN PERILAKU DISIPLIN SISWA DI SEKOALAH. In PROSIDING SEMINAR NASIONAL LPPM UMP (Vol. 2, pp. 259-264).

Sari, D. P., Susanto, T., & Sulistyorini, L. (2013). Hubungan pelaksanaan peran keluarga dengan perkembangan kemampuan bahasa anak autis di sdlb-b dan autis tpa kecamatan patrang kabupaten jember. Jember: Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Jember.

Santrock, J. W. (2011). Masa perkembangan anak. Jakarta: Salemba Humanika.

Santrock, John W. 2012. A Topical Approach to Life-Span Development (Sixth Edition). USA: McGraw Hill International Edition.

Sitta A. F. R. 2017. Pengaruh Konformitas Teman Sebaya Terhadap Kedisiplinan Siswa Sekolah Menengah Pertama. Skripsi. Tidak Diterbitkan. Fakultas Psikologi. Universitas Muhammadiyah: Malang.

Sugiarto, A. P., Suyati, T., & Yulianti, P. D. (2019). Faktor kedisiplinan belajar pada siswa kelas x smk larenda brebes. Mimbar Ilmu, 24(2), 232-238.

Sumantri, Bambang. (2010). Pengaruh Disiplin Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI SMK PGRI 4 Ngawi Tahun Pelajaran 2009/2010. Media Prestasi. Vol. VI (3) hal:117-131. (Online) (tersedia http://jurnal.stkipngawi.ac.id/index.php/mp/art icle/viewFile/53/pdf_25 diakses 14 Desember 2018)

Susanto (2018). Bimbingan dan Konseling di Sekolah Konsep, Teori dan Aplikasinya. Jakarta: Prenadamedia Group.

Tu’u, T. (2004). Peran disiplin pada perilaku dan disiplin siswa. Jakarta: Grasindo.

Utami, O. Tribakti. (2014). Kemandirian Ditinjau Dari Urutan Kelahiran Dan Jenis Kelamin. Naskah Publikasi. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Wibowo, A. (2012). Pendidikan Karakter Strategi Membangun Karakter Bangsa Berperadapan. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Wicaksono, D. A. (2014). Kedisiplinan siswa ditinjau dari dukungan sosial dan pola asuh otoriter orang tua pada siswa yang berlatar belakang berbeda (tni dan non-tni). Widya Warta, 1(38).

Widodo, B. (2013). Perlaku disiplin siswa ditinjau dari aspek pengendalian diri (self control) dan keterbukaan diri (self disclosure) pada siswa smk wonoasri caruban kabupaten madiun. Widya Warta 01 issn 0854-1981.

Wirantasa, U. (2017). Pengaruh kedisiplinan siswa terhadap prestasi belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 7(1).

Downloads

Published

2024-06-30