Aktivitas Peserta Didik Kelas XI SMK Menggunakan Website Pembelajaran Terintegrasi Dengan Video Berbasis Youtube

Authors

  • Susalti Nur Arsyad Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Sastra, Universitas Bosowa
  • A. Rizal Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Sastra, Universitas Bosowa
  • Marina Pebrial Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Sastra, Universitas Bosowa
  • Ahmad Swandi Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Sastra, Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.35965/eco.v23i3.2855

Keywords:

Aktivitas Peserta Didik, Website Pembelajaran, Video Berbasis Youtube

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui  bagaimana aktivitas siswa SMK dalam pembelajaran yang menggunakan website pembelajaran yang terintegrasi dengan video berbasis Youtube. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif, dengan sampel 16 siswa kelas XI SMK di salah satu sekolah di Kabupaten Halmahera Barat. Data diperoleh dengan melakukan observasi dan wawancara yang mendalam. Adapun hasil dari penelitian ini, dapat diperoleh bahwa aktivitas belajar siswa menggunakan website pembelajaran yang terintegrasi dengan youtube berada pada kategori baik.

The aim of this research is to find out how vocational school students' activities are in learning using learning websites that are integrated with YouTube-based videos. The method used in this research was quantitative descriptive, with a sample of 16 class XI vocational school students in one of the schools in West Halmahera Regency. Data was obtained by conducting in-depth observations and interviews. As for the results of this research, it can be obtained that students' learning activities using learning websites integrated with YouTube are in the good category.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Syaful Rahman, Wahid Munawar, & Ega T. Berman. (2014). Pemanfaatan Media Berbasis Website pada Proses Pembelajaran Produktif di SMK : Journal of Mechanical Engineering Education.

Ni Luh Putu Ekayani. (2017). Pentingnya Penggunaan Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa.

Novialdi, Zubaidah Amir MZ, & Musa Thahir. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Website untuk Memfasilitasi Pemahaman Konsep Siswa SMK Negeri 5 Pekanbaru : Journal for Teachers and Learning.

Mutmainnah Arham. (2020). Efektivitas Penggunaan Youtube Sebagai Media Pembelajaran: Artikel Academi Edu.

Rosalina Damayanti Pasaribu. (2022). Analisis Model Pembelajaran Berbasis E-Learning Berbantuan Media Youtube Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas XII SMK Swasta Marisi Medan.

Rimba Sastra Sasmita. (2020). Pemanfaatan Internet Sebagai Sumber Belajar. ; Jurnal Pendidikan dan Konseling. Reseach & Learning in Primary Education.

Rudi Haryadi dan Fitria Selviani. (2021). Problematika Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19: Academy of Education Journal..

Downloads

Published

2023-12-30

Most read articles by the same author(s)