ANASILISIS KOMPETENSI DAN KOMITEMEN TERHADAP KINERJA PEGAWAI MELALUI AKUNTABILITAS DI KANTOR CAMAT LIBURENG

Authors

  • Andi Irfan Pemerintahan Kecamatan Libureng Kabupaten Bone
  • Chahyono Chahyono Program Studi Manajemen Program Pascasarjana Universitas Bosowa
  • A. Arifuddin Manne Program Studi Manajemen Program Pascasarjana Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.35965/jbm.v5i2.1921

Keywords:

Kompetensi, Komitmen, Akuntabilitas, Kinerja Pegawai, Libureng

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji, menganalisis menginterprestasikan Kompetensi dan Komitmen Terhadap Kinerja Pegawai Melalui Akuntabilitas di Kantor Camat Libureng. Penelitian ini bersifat deskriftip analisis dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Data diperoleh dari Kantor Camat Libureng dan responden pegawai Kantor Camat Libureng, Pegawai Kelurahan Ceppaga, Pegawai Kelurahan Tanabatue dan Aparat Desa. Hasil penelitian dapat menemukan beberapa faktor yang mempengaruhi kinerja pegawai di Kantor Camat Libureng. Antara lain Kompetensi, Komitmen dan Akuntabilitas berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai di Kantor Camat Libureng. Kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap akuntabilitas di Kantor Camat Libureng. Komitmen berpengaruh positif dan signifikan terhadap akuntabilitas di Kantor Camat Libureng. Akuntabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Camat Libureng. Kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Camat Libureng. Komitmen berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Camat Libureng. Kompetensi, Akuntabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Camat Libureng.Komitemen, Akuntabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Camat Libureng.

This study aims to examine, analyze the interpretation of Competence and Commitment to Employee Performance through Accountability at the Libureng Sub-District Office. This research is descriptive analysis using a quantitative approach. Data were obtained from the Libureng Sub-District Office and respondents were Libureng Sub-District Office employees, Ceppaga Sub-district employees, Tanabatue Sub-district employees and village officials. The results of the study can find several factors that affect the performance of employees at the Libureng District Office. Among other things, Competence, Commitment and Accountability have a significant effect on employee performance at the Libureng Sub-District Office. Competence has a positive and significant effect on accountability in the Libureng sub-district office. Commitment has a positive and significant effect on accountability in the Libureng District Office. Accountability has a positive and significant effect on employee performance at the Libureng sub-district office. Competence has a positive and significant effect on employee performance at the Libureng sub-district office. Commitment has a positive and significant effect on employee performance at the Libureng sub-district office. Competence, Accountability have a positive and significant effect on Employee Performance at the Libureng District Office. Commitment, Accountability has a positive and significant impact on Employee Performance at the Libureng District Office.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abubakar Tackbir Ramdhan Rodlial.2018. Pengaruh Kompetensi Pegawai Terhadap Produktivitas Kerja Pegawai Dinas Kesehatan Kota Bandung. Jurnal. STIA LAN Bandung.

Abdi Jermias Willy & Rasmansyah. 2019. Pengaruh Kompetensi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Christalenta Pratama. Jurnal. UNKRIS, Jatiwaringin Jakarta Timur.

Cahyani anggun Riris. Sundari Ocky & Dongoran Johnson.2020. Pengaruh Komitmen Organisasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Salatiga).Jurnal. Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

Hardiyanti Melly.2017. Analisis Kompetensi Pegawai Kantor Camat Tampan Kota Pekanbaru.Jurnal. Jurusan Ilmu Administrasi - Prodi Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Riau.

Pattiasina Markx, Roring Mieke & Rumawas Wehelmina. Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan PT.Bank Tabungan Negara, Tbk. Kantor Cabang Manado. Jurnal. Administrasi Bisnis.

Prasetio Eko Januar.2017. Tazkiyatun Nafs: Kajian Teoritis Konsep Akuntabilitas.Jurnal. Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta.

Liana Yuyuk.2020. Kompetensi Pegawai, Lingkungan Kerja, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. Jurnal. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Malangkucecwara.

Lolong K.T.R. Remy.2021. Analisis Pengaruh Komitmen Kerja Dan Budaya Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt. Siam-Indo Gypsum Industry.Skripsi. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mulia Pratama Bekasi.

Napitupulu Hotman.2019. Pengaruh Motivasi Dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Guru Smk Negeri 1 Kota Bekasi. Jurnal. UNKRIS, Jatiwaringin Jakarta Timur.

Nurandini Arina & Lataruva Eisha.2014. Analisis Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Pegawai Perum PERUMNAS Jakarta). Jurnal. Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro.

Syamsu H Nilawaty.2019. Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Teknologi Informasi Dan Struktur Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Komunikasi Dan Informatika Kabupaten Pangkajenne Dan Kepulauan.Tesis.Program Studi Manajemen Pascasarjana Universitas Bosowa.

Soetrisno Putri Annisa & Gilang Alini.2018. Pengaruh Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi di PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk Witel Bandung). Jurnal. Universitas Telkom Bandung.

Wahyu.2018. Akuntabilitas Dan Transparansi Pemerintah Desa Dalam Pengelolaan Alokasi Dana Desa (Add) Di Desa Borong Pa’la’la Kecamatan Pattallassang Kabupaten Gowa. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Makassar.

Tjahyanti Setia & Chairunnisa Nurafni.2020. Kompetensi, Kepemimpinan, Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Human Resources And Facilty Management Directorate. Jurnal. Trisakti School of Management, Jl. Kyai Tapa No. 20, Grogol, Jakarta, Indonesia.

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Irfan, A., Chahyono, C., & Manne, A. A. (2023). ANASILISIS KOMPETENSI DAN KOMITEMEN TERHADAP KINERJA PEGAWAI MELALUI AKUNTABILITAS DI KANTOR CAMAT LIBURENG. Indonesian Journal of Business and Management, 5(2), 210–216. https://doi.org/10.35965/jbm.v5i2.1921

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3