PENGARUH BRAND AWARENESS DAN KUALITAS TERHADAP KEPUTUSAN MENDAFTAR CALON MAHASISWA BARU PADA KAMPUS UNIVERSITAS BOSOWA

Authors

  • A. Erwin Nuryadin Bosowa Education
  • Hasanuddin Remmang Program Studi Manajemen, Program Pascasarjana, Universitas Bosowa
  • Lukman Setiawan Program Studi Manajemen, Program Pascasarjana, Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.35965/jbm.v6i1.3803

Keywords:

Brand Awareness, Kualitas, Keputusan Mendaftar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand awereness terhadap keputusan mendaftar pada kampus Universitas Bosowa dan untuk mengetahui pengaruh kualitas terhadap keputusan mendaftar pada kampus Universitas Bosowa. Rancangan penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah menekankan pada penelitian kuantitatif. Penelitian ini didesain untuk menguji pengaruh brand awareness dan kualitas universitas terhadap keputusan memilih universitas di Universitas Bosowa. Jumlah responden dalam penelitian ini berjumlah 139 responden yang merupakan calon mahasiswa baru Universitas Bosowa. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa angket, data pustaka, dan dokumentasi. Data yang diperoleh dalam penelitian ini diolah dengan menggunakan software SPSS versi 23. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, diperoleh kesimpulan bahwa 1) terdapat pengaruh brand awareness terhadap keputusan mendaftar calom mahasiswa baru dan 2) Terdapat pengaruh kualitas terhadap keputusan mendaftar calon mahasiswa baru.

This study aimed (1) to determine the effect of brand awerenaess on the decision to register in the Bosowa University Campus; (2) To determine the effect of quality on the decision to register in the Bosowa University Campus. The research design used by researchers was an emphasis on quantitative research. This study was designed to examine the effect of brand awareness and university quality on the decision to choose a university at Bosowa University through interest. The number of respondents in this study amounted to 139 respondents who were prospective new students at Bosowa University. The instruments used in this study were questionnaires, library data and documentation. The data obtained in this study was processed using SPSS software version 23. Based on the results of the research and discussion, it can be concluded that 1) There is effect of brand awareness on the decision to register prospective new students. 2) There is a quality influence on the decision to register for prospective new students.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A. Garvin, D. (1984). An Important Strategic Weapon. April, 14–15.

Aaker, D. A. (2017). Manajemen Ekuitas Merek: Memanfaatkan Nilai Dari Suatu Merek. Mitra Utama.

Adriana, I.L. and Widodo, T., 2019. Peran Brand Awareness Dan Brand Image Dalam Memediasi Pengaruh Social Media Marketing Activity Terhadap E-wom Dan Komitmen Pelanggan Tokopedia. eProceedings of Management, 6(2).

Afnina, A., & Hastuti, Y. (2018). Pengaruh Kualitas Produk terhadap Kepuasan Pelanggan. Jurnal Samudra Ekonomi Dan Bisnis, 9(1), 21–30. https://doi.org/10.33059/jseb.v9i1.458

Agustina, V. (2022). Pengaruh Brand Awareness dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk HPL Skylam (Studi Kasus pada Konsumen PT. Anugrah Cipta Interindo). BIMA : Journal of Business and Innovation Management, 4(2), 295–306. https://doi.org/10.33752/bima.v4i2.369

Ammalia, E. R. (2014). Pengaruh Brand Equity Dan Reputasi Korporat Terhadap Minat Mahasiswa Baru Universitas Singaperbangsa Karawang. Majalah Ilmiah SOLUSI, 1(03).

Astuti, N. L. G. S. D., Widhyadanta, I. G. D. S. A., & Sari, R. J. (2021). Pengaruh Brand Image Dan Brand Awareness Lazada Terhadap Keputusan Pembelian Online. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 4, 897. https://doi.org/10.24843/eeb.2021.v10.i10.p07

Bilgin, Y., 2018. The effect of social media marketing activities on brand awareness, brand image and brand loyalty. Business & Management Studies: An International Journal, 6(1), pp.128-148.

Christian, J., & Mariah, M. (2022). dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Produk Kertas Titik Koma. 9(1), 32–39.

Dewi, R. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek Dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Beli Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Administrasi Bisnis Fisipol Unmul, 7(4), 409. https://doi.org/10.54144/jadbis.v7i4.2862

Deka, E., Nurhajati, Rachma, N. (2019). Pengaruh Brand Association Dan Brand Awareness Terhadap Brand Loyalty Melalui Brand Trust Pada Start Up Fintech OVO. Vol. 4. No. 1. 2019.

Durianto, D., Sugiarto, & Sitinjak, T. (2017). Strategi Menaklukan Pasar Melalui Riset Ekuitas dan Perilaku Merek. PT Gramedia Pustaka Utama.

Galuh Ningtiyas, & Candra Wahyu Hidayat. (2021). Pengaruh Beauty Vlogger Sebagai Electronic Word Of Mouth Terhadap Minat Beli Produk Kosmetik Wardah Dengan Brand Awareness Sebagai Variabel Mediasi. Journal Riset Mahasiswa Manajemen (JRMM, 8, 1–8.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi analisis multivariate dengan program IBM SPSS 25 edisi ke-9. http://slims.umn.ac.id//index.php?p=show_detail&id=19545

Kotler, P., & Amstrong, G. (2008). Prinsip-Prinsip Pemasaran (12th ed.). Erlangga.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing Management (15th editi). Pearson Education.

Kurnianingsih, W., & Sugiyanto. (2020). Pengaruh Kualitas Produk Dan Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Pt. Nestle Indonesia. Skripsi Respositari, 1(1), 510–524.

Kurniasari, M. and Budiatmo, A., 2018. Pengaruh Social Media Marketing, Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Dengan Minat Beli Sebagai Variabel Intervening Pada J. Co Donuts & Coffee Semarang. Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 7(3), pp.152-159.

Lestari, E. D., & Gunawan, C. (2021). Pengaruh E-Wom Pada Media Sosial Tiktok Terhadap Brand Image Serta Dampaknya Pada Minat Beli. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Sosial Available, 1(2), 75–82.

Lianuri, A. F. (2018). Pengaruh Brand Awareness Dan Brand Association Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Forte. Vol. 3. No. 5.

Luthfiyatillah, L., Millatina, A. N., Mujahidah, S. H., & Herianingrum, S. (2020). Efektifitas Media Instagram Dan E-Wom (Electronic Word Of Mouth) Terhadap Minat Beli Serta Keputusan Pembelian. Jurnal Penelitian IPTEKS, 5(1), 101–115. https://doi.org/10.32528/ipteks.v5i1.3024

Setiawan, R. (2020). Pengaruh Kualitas Produk dan Promosi Terhadap Minat Beli Yang Berdampak Pada Keputusan Pembelian Pada Pelanggan Aprilia Bakery. Jurnal Pemasaran Kompetitif, 3(3), 59. https://doi.org/10.32493/jpkpk.v3i3.5141

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D Edisi Kedua. ALFABETA.

Tamara, S. Y., Putra, T. A. E. (2021). Pengaruh Kepercayaan Merek Ekuitas Merek Dan Harga Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Pasta Gigi Merek Pepsodent Di Kota Padang. Vol. 16. No. 1.

Downloads

Published

2023-12-30

How to Cite

Nuryadin, A. E., Remmang, H., & Setiawan, L. (2023). PENGARUH BRAND AWARENESS DAN KUALITAS TERHADAP KEPUTUSAN MENDAFTAR CALON MAHASISWA BARU PADA KAMPUS UNIVERSITAS BOSOWA. Indonesian Journal of Business and Management, 6(1), 123–131. https://doi.org/10.35965/jbm.v6i1.3803

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 4 5 > >>