Pengaruh Kompetensi Guru Terhadap Peningkatan Kualitas Didik Pada SMP Negeri Di Kecamatan Towuti Kabupaten Luwu Timur
DOI:
https://doi.org/10.35965/bje.v2i2.1477Keywords:
Pengaruh, Kompetensi Guru, Kualitas, DidikAbstract
Penelitian ini dimaksudkan untuk melihat sejauh mana pengaruh kompetensi yang dimiliki guru dalam meningkatkan mutu pendidikan khususnya di SMP Negeri di Kecamatan Towuti Kabupaten Luwu Timur. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, dengan metode survey dengan tujuan untuk menggambarkan pengaruh kompetensi guru terhadap peningkatan kualitas didik. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan kuesioner (angket), wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi yang dimiliki setiap guru sangat memberikan dampak positif terhadap peningkatan kinerja guru pada SMP Negeri di Kecamatan Towuti Kabupaten Luwu Timur yang dibuktikan dengan hasil penelitian yang menunjukkan kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial dan kompetensi profesional yang dimiliki oleh guru-guru yang telah mendapatkan sertifikasi pendidik berada pada kategori sangat baik. Pengaruh kompetensi guru terhadap peningkatan kualitas didik pada SMP Negeri di Kecamatan Towuti Kabupaten Luwu Timur. Guru bersertifikasi sudah menunjukkan peningkatan kualitas pembelajaran di kelas secara signifikan. Pemberian sertifikasi pada guru menjadikan peningkatan kinerja menjadi tujuan utama, karena disadari atau tidak sertifikasi guru berpengaruh pada peningkatan kualitas guru yang pada akhirnya meningkatkan kualitas Pendidikan.
This research is intended to see how far the influence of teachers’ competence in improving the quality of education, especially in SMP Negeri in Towuti District, East Luwu Regency. This type of research is quantitative research, with a survey method to describe the effect of teacher competence on improving the quality of students. The data collection technique used is a questionnaire, interviews, and documentation. The results of this study indicated that the competencies possessed by each teacher had a very positive impact on improving teacher performance at public junior high schools in Towuti District, East Luwu Regency as evidenced by research results showing pedagogic competence, personality competence, social competence, and professional competence possessed by teachers. Teachers who have obtained educator certification were in the very good category. Certified teachers have shown a significant improvement in the quality of classroom learning. The certification makes improving performance as the main goal for teachers. Teacher certification affects the quality of teachers, which in turn improves the quality of education..
Downloads
References
Anwar Prabu Mangkunegara. (2000). Managemen Sumber Daya Manusia Perusahaan .PT Remaja Rosda Karya, Bandung.
Barnawi dan Mohammad Arifin. (2014). Kinerja Guru Profesional. Ar-Ruzz Media, Jogjakarta.
Departemen Agama RI. (2002). Motivasi dan Etos Kerja. Depag RI, Jakarta.
Departemen Pendidikan Nasional. (2007). Kamus Besar bahasa Indonesia, Edisi ketiga. Balai Pustaka, Jakarta.
E. Mulyasa. (2008). Kurikulum Berbasis Kompetensi. Remaja Rosdakarya, Bandung.
Imam Wahyudi. (2012). Mengejar Profesionalisme Guru, Strategi Praktis Mewujudkan Citra Guru Profesional. Prestasi Pustaka, Jakarta.
Keban, Yeremias, T. (2004). Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik: Konsep, Teori dan Isu. Gava Media, Yogyakarta.
Lexy. J. Moleong. (2009). Metodologi Penelitian Kualitatif. Remaja Rosdakarya, Bandung.
Martinis Yamin. (2006). Sertifikasi profesi Keguruan di Indonesia. Gaung Persada Pers, Jakarta.
Martinis Yamin. (2010). Standarisasi Kinerja Guru. Gaung Persada Pers, Jakarta.
Masnur Muslich. (2007). Sertifikasi Guru Menuju Profesionalisme Pendidik. Bumi Aksara, Jakarta.
Meter, Van and Van Horn. (1975). The Policy Implementation Process: A Conceptual Framework. Van Meter and Van Horn Administration & Society, Amsterdam.
Moh Uzer Usman. (2004). Menjadi Guru Profesional. Remaja Rosdakarya, Bandung.
Nana Syaodih Sukmadinata. (2004). Landasan Psikologi Proses Pendidikan. PT Remaja Rosdakarya, Bandung.
Rusman. (2013). Model-Model Pembelajaran Mengembangakan Profesionalisme Guru. PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.
Sondang P Siagaan. (2002). Kiat Meningkatkan Produktifitas Kerja. Rineka Cipta, Jakarta.
Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R dan D. Alfabeta, Bandung.
Sutrisno Hadi. (2000). Metodologi Research, Jilid I. Andi Ofset, Yogyakarta.
Syafruddin Nurdin dan Basyiruddin Usman. (2005). Guru Profesional dan Implementasi Kurikulum. Ciputat Press, Jakarta.
Uhar Suharsaputra. (2012). Administrasi Pendidikan. PT Refika Aditama, Bandung.
Wahab, Solichin Abdul. (1997). Analisis Kebijaksanaan dari Formulasi Ke Implementasi Kebijaksanaan Negara. Bumi Aksara, Jakarta.
Winarno. (2002). Teori dan Proses Kebijakan Publik. Media Pressindo, Yogyakarta.
Peraturan perundang-undangan
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003: tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005: tentang Guru dan Dosen, Jakarta : Wacana Intelektual : 2007
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005: tentang Standar Nasional Pendidikan.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 10 Tahun 2009 tentang Sertifikasi bagi Guru dalam Jabatan.
Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor : 060/U/1993 tanggal 25 Februari 1993, tentang kurikulum pendidikan dasar, Jakarta : Depdikbud
Dirjen Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional ,2009 : Sertifikasi Guru Dalam Jabatan Tahun Buku 2 Petunjuk Teknis Pelaksanaan Sertifikasi.
Dirjen Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional ,2009 : Sertifikasi Guru Dalam Jabatan Buku 3 Panduan Penyusunan Portofolio..
Dirjen Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional ,2009 : Sertifikasi Guru Dalam Jabatan Buku 5 Rambu-Rambu Pelaksanaan Pendidikan Dan Latihan Profesi Guru (PLPG).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Basra Basra, Hasanuddin Remmang, Haeruddin Saleh
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.