EKSISTENSI YAYASAN PESANTREN K.H MUHAMMAD SYAWIR DAHLAN DALAM MENGEMBANGKAN USAHA EKONOMI MIKRO DIKOTA PANGKAJE’NE DAN KEPULAUAN

Studi Kasus Solusi Ekonomi Islam Masyarakat Kota Pangkaje’ne Dan Kepulauan

Authors

  • Muhammad Syawir Dahlan Yayasan Pesantren K.H Muhammad Syawir Dahlan
  • Haeruddin Saleh Program Studi Manajemen Program Pascasarjana Universitas Bosowa
  • Sukmawati Mardjuni Program Studi Manajemen Program Pascasarjana Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.35965/jbm.v6i1.3865

Keywords:

Eksistensi, UMKM, Koperasi, Yayasan

Abstract

Penelitian bertujuan Untuk mengetahui seberapa tinggi peran dari Yayasan dalam membantu meningkatkan perekonomian masyarakat selain itu juga untuk mengetahui perubahan ekonomi masyarakat dengan adanya bantuan Yayasan pesantren K.H Muhammad Syawir Dahlan. yayasan adalah suatu badan hukum, yang dilahirkan oleh suatu pernyataan sepihak; pernyataan itu harus berisikan pemisahan suatu kekayaan untuk tujuan tertentu, dengan penunjukan bagaimana kekayaan itu harus diurus dan dipergunakan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, yang membahas perilaku, fenomena, peristiwa, masalah, atau keadaan tertentu yang menjadi fokus penyelidikan dan menghasilkan deskripsi kalimat yang bermakna yang memberikan pemahaman tertentu. Pendekatan pemeriksaan, yang ditujukan kepada yayasan dan orang-orang secara karakteristik dan menyeluruh agar tidak mengurung orang atau perkumpulan menjadi variabel/spekulasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Yayasan KH. Muhammad Syawir Dahlan sangat memberikan dampak yang positif dalam memajukan UMKM di Pangkajene.

This study aimed to determine how high the role of the Foundation is in helping to improve the community's economy as well as to find out changes in the community's economy with the assistance of the K.H Muhammad Syawir Dahlan Islamic Boarding School Foundation. Foundation is a legal entity, which was born by a unilateral statement; the statement must contain a separation of a property for a specific purpose, with an indication of how  the wealth must be managed and used. This research used a qualitative method, which discusses certain behaviors, phenomena, event, problem, or certain circumstance that are the focus of the investigation and produce meaningful sentence description that provides a certain understanding. Examination approach, which is aimed at foundation and people in a characteristic and comprehensive manner so it is not to confine people or association to variables/speculation. The results of this study indicated that the KH. Muhammad Syawir Dahlan has a very positive impact on advancing MSMEs in Pangkaje’ne.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Achmad Room Fitrianto, “Peran Pesantren dalam Pengembangan Perekonomian Rakyat”, Artikel (diskusi panel Penguatan Ekonomi Pesantren dan Tantangan Perubahan oleh Center For Islam And Democracy Studies, Bangkalan; 26 september 2005)

Agung Dwi Laksono, “Pengumpulan Data Penelitian Kualitatif”, Penelitian Kualitatif DiBidang Kesehatan, (July,2015).

Ahmad Tafsir, Filsafat Umum; Akal dan Hati Sejak Thales Sampai Capra (Bandung: Rosda Karya,2006).

Akhmad Faozan, “Pondok Pesantren dan Pemberdayaan Ekonomi” Jurnal Ibda`Vol.4 No.1, (Jan-Jun 2006).

Ali Mudhafir. Kamus Istilah Filsafat, (Yogyakarta: LIberti. 1992).

Ali Rido. Badan Hukum dan Kedudukan Badan Hukum Perseroan, Perkumpulan, Koperasi, Yayasan, Wakaf. (Bandung: Alumni, 1986).

Ali Saifullah, Antara Filsafat dan Pendidikan, (Surabaya. Usaha Nasional, 1403H)

Ana Ferliana, Badan Hukum Yayasan dan Perkumpulan Pasca Disahkannya UU ORMAS’ Pelatihan Penggunaan Layanan AHU Online, (Disampaikan diRuang Pertemuan Hotel Harris Surabaya: KEMENKUMHAM, 2015).

Badan Pembinaan Hukum Nasional, Kompendium Hukum Yayasan, (Kementerian Hukum Dan Ham Ri, 2012).

Chidir Ali. Badan Hukum. (Bandung: Alumni, 1987).

David HT. Yohanes KH. Dewi PA, Bahan Ajar Metode Penelitian Kualitatif, (Fakultas Kedokteran Universitas Udaya, 2016).

Hayati Soeroredjo dalam makalahnya: “Status Hukum dari Yayasan dalam Kaitannya dengan Penataan Badan-Badan Usaha di Indonesia“.

Indah Istiqomah, Pemberdayaan Kewirausahaan Pondok Pesantren Darussholihin Tebu Ireng 12 Ditulang Bawang Barat, Skripsi, (Lampung-2018).

Iqbal hasan, Metodologi Penelitian dan Aplikasinya (Jakarta: Ghalia Indonesia, 2002).

Kamaluddin Tajibu, Metode Penelitian Komunikasi (2013).

Lailatul Qadariyah, “Peran Pesantren dalam Melestarikan Bhesa Alos Bhesa Madhureh (Studi Pesantren di Kabupaten Sumenep)”, Jurnal Pamator, Vol.8 No.2,(Oktober 2015).

Listya Aswaratika dan Dian Purnama Anugerah, “Kedudukan Yayasan yang Belum Disesuaikan dengan Undang-Undang Yayasan Setelah Jangka Waktu Berakhir”, Vol.1 No.1,(Juni-2018)

Meri Ayu Uliyani, Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (Umkm) Dalam Perspektif Ekonomi Islam Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Pedagang Kaki Lima (Studi Kasus Pedagang Kaki Lima Darussalam), Skripsi (2018).

Moh. Wadi, Potensi Dan Prean Pesantren Mengembangkan Ekonomi Masyarakat (Studi Pondok Pesantren Miftahul Ulum Panyeppen Pamekasan), Tesis, (Surabaya-2018).

Mundzier Suparta, Perubahan Orientasi Pondok Pesantren Salafiyah Terhadap Prilaku Keagamaan Masyarakat, (Jakarta Selatan: Asta Buana Sejahtera, 2009).

Muri Yusuf, Metode Penelitian :Kuantitatif, Kualitatif,& Penelitian Gabungan (Jakarta: Kencana, 2014).

Muslimin, Pengembangan Ekonomi Pesantren Melalui Gerakan Wirausaha (Studi Kasus Pada Pondok Pesantren Riyadlul Jannah Pacet Mojokerto Jawa Timur), Tesis, (Malang-2019).

Ranti Suci Lestari, Analisis Potensi Pengembangan Ekonomi Mandiri Pondok Pesantren (Studi Kasus Pondok Pesantren Darrun Nasyi’in Desa Bumi Jawa Kecamatan Batanghari Lampung Timur), Skripsi (Lampung Timur-2018).

Rochmat Soemitro. Yayasan, Status Hukum dan Sifat Usahanya.

Sugiyono, Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods), (1998).

Syamsyuddin,G.S.,“Cara Mudah Mendirikan dan Mengelola UMKM”, (Jakarta: Raih Asa, 2009).

Tanjung, M.A “Koperasi dan UMKM Sebagai Fondasi Perekonomian Indonesia”.(Jakarta: Erlangga, 2017).

Tambunan, Tulus. 2012, Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Indonesia: Isu-

Isu Penting. LP3ES

Usman Abu Bakar, “Pesantren (Dari Dulu) Siap Untuk Asean Economic Community (AEC) 2016, Pesantren Ready for Asean Economic Community 2016, (Studi Adaptasi Nilai Pesantran Menjadi Asrama Mahasiswa)”Jurnal Ilmiah Pesantren,Vol.3 No.1,(Januari-Juni, 2017).

Downloads

Published

2023-12-30

How to Cite

Dahlan , M. S., Saleh, H., & Mardjuni, S. (2023). EKSISTENSI YAYASAN PESANTREN K.H MUHAMMAD SYAWIR DAHLAN DALAM MENGEMBANGKAN USAHA EKONOMI MIKRO DIKOTA PANGKAJE’NE DAN KEPULAUAN: Studi Kasus Solusi Ekonomi Islam Masyarakat Kota Pangkaje’ne Dan Kepulauan. Indonesian Journal of Business and Management, 6(1), 40–45. https://doi.org/10.35965/jbm.v6i1.3865

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>