PENGARUH MODAL KERJA, STRUKTUR MODAL DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE DI BURSA EFEK INDONESIA

Authors

  • Imam Jun Rinaldy Magister Manajemen, Program Pascasarjana Universitas Bosowa
  • Oesman Lewangka Program Studi Manajemen, Program Pascasarjana, Universitas Bosowa
  • Hasanuddin Remmang Program Studi Manajemen, Program Pascasarjana, Universitas Bosowa

DOI:

https://doi.org/10.35965/jbm.v5i1.1941

Keywords:

Profitabilitas, Modal, Likuiditas

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk untuk menganalisis pengaruh modal kerja terhadap profitabilitas pada perusahaan food and beverage di bursa efek indonesia, menganalisis pengaruh struktur modal terhadap profitabilitas pada perusahaan food and beverage di Bursa Efek Indonesia, Menganalisis dan mengetahui Pengaruh Likuiditas terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Food and Beverage Di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini di lakukan pada Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia yang di Makassar yang terletak jalan DR Ratulangi No. 124 Kec Mariso, Kota Makassar Waktu penelitian direncanakan kurang lebih satu bulan lamanya. Jenis data yang di gunakan pada penelitian ini adalah data kuantitatif, yaitu data-data laporan keuangan perusahaan food and beverage yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia. Sumber data yang digunakan pada penelitian ini adalah data sekunder, yaitu data yang di dapatkan secara tidak langsung melainkan data yang telah diolah melalui  website www.idx.co.id berupa data laporan keuangan perusahaan food and beverage yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia. Hasil Penelitian menemukan bahwa Variabel Perputaran Modal Kerja berpengaruh negative signifikan terhadap Profitabilitas pada perusahaan food and beverage di Bursa Efek Indonesia. Variabel Struktur Modal berpengaruh positif signifikan terhadap Profitabilitas pada perusahaan food and beverage di Bursa Efek Indonesia. Dan Variabel Likuiditas berpengaruh positif tidak signifikan terhadap Profitabilitas pada perusahaan food and beverage di Bursa Efek Indonesia.

This study aims to analyze and determine the effect of working capital on profitability of food and beverage companies on the indonesia stock exchange, analyze and determine the effect of capital structure on profitability of food and beverage companies on the indonesian stock exchange, analyze and determine the effect of liquidity on profitability of companies food and beverage on the indonesia stock exchange. 124 mariso sub-district, makassar city. the research time is planned for approximately one month. the type of data used in this study is quantitative data, namely data on the financial statements of food and beverage companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The source of data used in this study is secondary data, namely data that is obtained indirectly but data that has been processed through the website www.idx.co.id in the form of financial report data for food and beverage companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The results of the study found that the Working Capital Turnover Variable had a significant negative effect on profitability in food and beverage companies on the Indonesia Stock Exchange. The capital structure variable has a significant positive effect on profitability in food and beverage companies on the Indonesia Stock Exchange. And the Liquidity variable has no significant positive effect on profitability in food and beverage companies on the Indonesia Stock Exchange.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Boultilda, Riris 2015. "Analisis Pengaruh Struktur Modal Terhadap Profiabilitas Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan – Perusahan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2009 – 2013). Jurnal Fakultas Ekonomi Ui 2015.

Harahap, Sofyan Syafri, 2011. Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Munawir S. 2012. Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty

Cristina, Y. T., Ekawarti , E. 2014. Exces Holding dan Kepentingan Institusional pada Perusahaan Manufaktur yang Terdatar di BEI. Jurnal Manajemen Strategi Bisnis Vol.8 No.1, Februari 2014

Gill, Amajit, dan Shah Charul. 2012. Determinant of Corporate Cash Holdings Evidence From Canada. Internasional Journal of Economic and Finance. Vol. 4 No. 1 Januari 2012. College of Business Administration. Trident University Internasional( hal-1)

Horne, J. C. V. & Wachowicz, J. M. 2014. Prinsip – Prinsip Manajemen Keuangan (Buku 1 edisi 13). Salemba Empat : Jakarta.

Husnan, Suad dan Pudjiastuti, Enny. 2015. Dasar – Dasar Manajemen Keuangan (Edisi ketujuh). UPP STIM YKPN:Yogyakarta

Marfuah dan Zulhilmi, Ardan. (2014) Pengaruh Growth Opportunity, Net Working Capital, Cash Conversion Cycle, dan Leverage terhadap Cash Holding Perusahaan. Jurnal Ekonomi Bisnis Optimum. (hal 35-41)

Putrato, Wahyu Edi. 2017. Analisis Determinan Tingkat Cash Holding Perusahaan Propertu and Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Skripsi Program Studi Manajemen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universias Negeri Yogyakarta. (hal-72)

Riyanto, Bambang. 2013. Dasar – Dasar Pembelanjaan Perusahaan (Edisi 4). BPFE : Yogyakarta

Suryani, Dwi. 2017. Pengaruh Capital Expenditure, Board Size dan Bank Involvement Terhadap Cash Holding Pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) Periode 2012-2015. Skripsi Program Studi Manajemen Keuangan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta. (hal-23).

Syafrizaliadhi, Adhitya Dasha. 2014. Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Cash Holdings Pada Perusahaan Besar dan Perusahaan Kecil. ( Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur yang Listing di Bursa Efek Indonesia 2012-2013). Skripsi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro. (hal 48)

William & Fauzi, S.. (2013). Analisis Pengaruh Growth Opportunity, Net Working Capital, dan Cash Conversion Cycle Terhadap Cash Holding Perusahaan Sektor Pertambangan. Jurnal Ekonomi dan Keuangan Universitas Sumatera Utara, 1(2 (hal 75-79)

Downloads

Published

2022-12-30

How to Cite

Rinaldy, I. J., Lewangka, O., & Remmang, H. (2022). PENGARUH MODAL KERJA, STRUKTUR MODAL DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE DI BURSA EFEK INDONESIA. Indonesian Journal of Business and Management, 5(1), 141–147. https://doi.org/10.35965/jbm.v5i1.1941

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 > >>